Deddy Corbuzier Bilang Kuliah Gak Penting: Apakah Kuliah Masih Relevan?
Baru-baru ini, episode podcast Deddy Corbuzier ini mengundang banyak perdebatan setelah menyatakan bahwa kuliah tidak lagi penting. Banyak yang bertanya, apakah pendidikan tinggi masih relevan di tengah dunia kerja yang terus berubah? Untuk menjawab pertanyaan ini, kita harus melihatnya dari berbagai sudut pandang, baik dari kalangan orang kaya maupun orang dengan kondisi ekonomi lebih rendah.[]
5 Alasan Kenapa Makin Sulit Dapat Kerja Di Indonesia
Makin hari, mencari pekerjaan di Indonesia rasanya semakin menantang. Banyak orang bertanya-tanya, “Kenapa, sih, sekarang susah banget dapet kerja?” Apalagi buat kamu yang baru lulus kuliah atau sekolah, tantangan ini semakin terasa. Nah, buat kamu yang penasaran apa aja faktor-faktornya, yuk kita coba bahas bersama! 1. Produktivitas Tenaga Kerja yang Masih Rendah Salah satu alasan[]
